22.12.09

Film New Moon (The Twilight Saga)


Seri kedua Film The Twilight Saga New Moon karya sang penulis Stephenie Meyer sudah selesai dan siap ditayangkan di pada tanggal 20 November 2009. Info yang aku baca dari yahoo sudah cukup dijadikan sebagai patokan untuk film yang dinanti2 seluruh dunia. Bagaimana tidak ? banyak orang mulai melirik kisah cinta antara Bella Swan dan Edward Cullen. Mengapa kisah ini menarik untuk disimak ?

Menurutku secara pribadi terkesima dengan kisah cinta dari dua insan yang berbeda. Luar biasa deh menurutku, yang satu manusia sedangkan yang satunya adalah seorang vampir ! Film yang mengangkat dari novel yang melejit penjualannya memiliki daya tarik tersendiri bagi kaum hawa terutama sorotan mata sang Edward Cullen yakni yang di perankan oleh Robert Pattinson.

Well … Film ini dimulai dengan ulang tahun Isabella Bella Swan yang ke 18 yang berubah menjadi kacau. gimana nggak kacau, Jasper Hale (Jackson Rathbone) tidak dapat mengendalikan diri dan akhirnya ia menyerang Bella, setelah mengikuti acara tersebut Edward Cullen dan keluarganya hendak meninggalkan kota Forks, Washington, untuk melindungi Bella dari bahaya yang selalu menghampiri Bella selama berdekat dengan mereka. Karena Bella merasa patah hati, akhirnya dia melanjutkan studinya. Merasa sendiri, hati yang beku dan kesepian, suatu hari dia menemukan foto Edward. Dia terbayang dengan Edward yang selalu datang padanya setiap kali dia dalam posisi bahaya. Keinginan dan rasa cinta mati untuk tetap bersamanya dengan resiko apapun yang harus dibayar menyebabkan posisi Bella dalam bahaya.

Suatu ketika, dia meminta bantuan teman semasa kecilnya yaitu Jacob Black (Taylor Lautner). Bella membeli sebuah motor bekas untuk emncari bahaya2 agar bisa mendengar suara Edward. Akhirnya dia bertemu seorang anggota suku Quileute misterius yang memiliki kekuatan supranatural dan berhasil membebaskan hati beku Bella.

Akhirnya, Bella berhadapan dengan musuh lamanya, Laurent(Edi Gathegi). Bella hanya bisa diselamatkan oleh Serigala berdasarkan petunjuk kekuatan supernatural. Dengan pertemuan musuh lamanya itu, posisi itu membuat status tersebut menjadi jelas bahwa Bella dalam bahaya besar. Setelah berlomba melawan waktu, akhirnya bella mempelajari sebuah rahasia Quileute dan alasan kenapa Edwards meninggalkannya. Dan dia juga harus menghadapi sebuah reuni para vampir bersama kekasihnya yang merupakan salah satu bahaya yang mengancamnya. reuni itu ada di Italia, Volutera.

di sana Bella bertemu dgn keluarga Volturi; Aro, Caius , Marcus , Alec , Jane , Renata , Felix , Demetri , Heidi dan para pengawal Aro. dan akhirnya permintaan Edward pun tdk di kabulkan oleh Aro. yaitu Edward ingin mati karena mendengar kabar kalau Bella mati saat ia terjun dari tebing.

sementara itu, Bella terkejut melihat Alice berada di rumahnya. dan Alice memberi tau bahwa Edward akan bunuh diri. Bella dan Alice langsung pergi k Italia. Bella melihat Edward sedang berdiri di kota Voltera. Alice, Edward dan Bella di bawa masuk ke istana keluarga Volturi oleh Jane.

setelah berhasil lolos dari keluarga Volturi, mereka segera kembali ke Forks dan di sana Edward melamar Bella.

Film yang mengambil genre drama, romantis, horror dan seri ini disutradarai oleh Chris Weitz yang mendapatkan gelar film bergengsi di Inggris Cambridge University. Berikut pemeran The Twilight Saga New Moon :

* Isabella (Bella) Swan diperankan oleh Kristen Stewart
* Jacob Black diperankan oleh Taylor Lautner
* Alice Cullen diperankan oleh Ashley Greene
* Edward Cullen diperankan oleh Robert Pattinson
* Jane diperankan oleh Dakota Fanning
* Aro diperankan oleh Michael Sheen
* Rosalie Hale diperankan oleh Nikki Reed
* Emmett Cullen diperankan oleh Kellan Lutz
* Jasper Hale diperankan oleh Jackson Rathbone
* Dr. Carlisle Cullen diperankan oleh Peter Facinelli
* Esme Cullen diperankan oleh Elizabeth Reaser
* Laurent diperankan oleh Edi Gathegi
* Victoria diperankan oleh Rachelle Lefevre
* Caius diperankan oleh Jamie Campbell Bower
* Marcus diperankan oleh Christopher Heyerdahl
* Alec diperankan oleh Cameron Bright
* Sam Uley diperankan oleh Chaske Spencer
* Angela Weber diperankan oleh Christian Serratos
* Harry Clearwater diperankan oleh Graham Greene
* Paul diperankan oleh Alex Meraz
* Demetri diperankan oleh Charlie Bewley
* Jared diperankan oleh Bronson Pelletier
* Embry Call diperankan oleh Kiowa Gordon
* Felix diperankan oleh Daniel Cudmore
* Heidi diperankan oleh Noot Seear
* Jessica diperankan oleh Anna Kendrick
* Mike Newton diperankan oleh Michael Welch
* Charlie Swan diperankan oleh Billy Burke

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Film New Moon (The Twilight Saga)


Seri kedua Film The Twilight Saga New Moon karya sang penulis Stephenie Meyer sudah selesai dan siap ditayangkan di pada tanggal 20 November 2009. Info yang aku baca dari yahoo sudah cukup dijadikan sebagai patokan untuk film yang dinanti2 seluruh dunia. Bagaimana tidak ? banyak orang mulai melirik kisah cinta antara Bella Swan dan Edward Cullen. Mengapa kisah ini menarik untuk disimak ?

Menurutku secara pribadi terkesima dengan kisah cinta dari dua insan yang berbeda. Luar biasa deh menurutku, yang satu manusia sedangkan yang satunya adalah seorang vampir ! Film yang mengangkat dari novel yang melejit penjualannya memiliki daya tarik tersendiri bagi kaum hawa terutama sorotan mata sang Edward Cullen yakni yang di perankan oleh Robert Pattinson.

Well … Film ini dimulai dengan ulang tahun Isabella Bella Swan yang ke 18 yang berubah menjadi kacau. gimana nggak kacau, Jasper Hale (Jackson Rathbone) tidak dapat mengendalikan diri dan akhirnya ia menyerang Bella, setelah mengikuti acara tersebut Edward Cullen dan keluarganya hendak meninggalkan kota Forks, Washington, untuk melindungi Bella dari bahaya yang selalu menghampiri Bella selama berdekat dengan mereka. Karena Bella merasa patah hati, akhirnya dia melanjutkan studinya. Merasa sendiri, hati yang beku dan kesepian, suatu hari dia menemukan foto Edward. Dia terbayang dengan Edward yang selalu datang padanya setiap kali dia dalam posisi bahaya. Keinginan dan rasa cinta mati untuk tetap bersamanya dengan resiko apapun yang harus dibayar menyebabkan posisi Bella dalam bahaya.

Suatu ketika, dia meminta bantuan teman semasa kecilnya yaitu Jacob Black (Taylor Lautner). Bella membeli sebuah motor bekas untuk emncari bahaya2 agar bisa mendengar suara Edward. Akhirnya dia bertemu seorang anggota suku Quileute misterius yang memiliki kekuatan supranatural dan berhasil membebaskan hati beku Bella.

Akhirnya, Bella berhadapan dengan musuh lamanya, Laurent(Edi Gathegi). Bella hanya bisa diselamatkan oleh Serigala berdasarkan petunjuk kekuatan supernatural. Dengan pertemuan musuh lamanya itu, posisi itu membuat status tersebut menjadi jelas bahwa Bella dalam bahaya besar. Setelah berlomba melawan waktu, akhirnya bella mempelajari sebuah rahasia Quileute dan alasan kenapa Edwards meninggalkannya. Dan dia juga harus menghadapi sebuah reuni para vampir bersama kekasihnya yang merupakan salah satu bahaya yang mengancamnya. reuni itu ada di Italia, Volutera.

di sana Bella bertemu dgn keluarga Volturi; Aro, Caius , Marcus , Alec , Jane , Renata , Felix , Demetri , Heidi dan para pengawal Aro. dan akhirnya permintaan Edward pun tdk di kabulkan oleh Aro. yaitu Edward ingin mati karena mendengar kabar kalau Bella mati saat ia terjun dari tebing.

sementara itu, Bella terkejut melihat Alice berada di rumahnya. dan Alice memberi tau bahwa Edward akan bunuh diri. Bella dan Alice langsung pergi k Italia. Bella melihat Edward sedang berdiri di kota Voltera. Alice, Edward dan Bella di bawa masuk ke istana keluarga Volturi oleh Jane.

setelah berhasil lolos dari keluarga Volturi, mereka segera kembali ke Forks dan di sana Edward melamar Bella.

Film yang mengambil genre drama, romantis, horror dan seri ini disutradarai oleh Chris Weitz yang mendapatkan gelar film bergengsi di Inggris Cambridge University. Berikut pemeran The Twilight Saga New Moon :

* Isabella (Bella) Swan diperankan oleh Kristen Stewart
* Jacob Black diperankan oleh Taylor Lautner
* Alice Cullen diperankan oleh Ashley Greene
* Edward Cullen diperankan oleh Robert Pattinson
* Jane diperankan oleh Dakota Fanning
* Aro diperankan oleh Michael Sheen
* Rosalie Hale diperankan oleh Nikki Reed
* Emmett Cullen diperankan oleh Kellan Lutz
* Jasper Hale diperankan oleh Jackson Rathbone
* Dr. Carlisle Cullen diperankan oleh Peter Facinelli
* Esme Cullen diperankan oleh Elizabeth Reaser
* Laurent diperankan oleh Edi Gathegi
* Victoria diperankan oleh Rachelle Lefevre
* Caius diperankan oleh Jamie Campbell Bower
* Marcus diperankan oleh Christopher Heyerdahl
* Alec diperankan oleh Cameron Bright
* Sam Uley diperankan oleh Chaske Spencer
* Angela Weber diperankan oleh Christian Serratos
* Harry Clearwater diperankan oleh Graham Greene
* Paul diperankan oleh Alex Meraz
* Demetri diperankan oleh Charlie Bewley
* Jared diperankan oleh Bronson Pelletier
* Embry Call diperankan oleh Kiowa Gordon
* Felix diperankan oleh Daniel Cudmore
* Heidi diperankan oleh Noot Seear
* Jessica diperankan oleh Anna Kendrick
* Mike Newton diperankan oleh Michael Welch
* Charlie Swan diperankan oleh Billy Burke